saveninjavideo

Welcome to my blog!

Penggunaan Dari Alat Ovutest Strip Kesuburan

Ilustrasi Alat Uji Kesuburan Wanita

Bagi wanita,hal yang paling mudah ketika akan mengetahui masa subur yaitu dengan menggunakan ovutest strip uji kesuburan. Penggunaan alat uji kesuburan wanita ini juga biasanya menggunakan urine dan hampir mirip dengan test pack yang digunakan untuk mengecek kehamilan. Yang membedakan hanyalah alat uji kesuburan wanita ini digunakan untuk mendeteksi ovulasi dan bekerja dengan cara mendeteksi LH atau Luteinizing hormon. Hormon tersebut berfungsi untuk memicu wanita yang sedang berovulasi dan melepaskan sel telur, ketika seorang wanita yang sedang memasuki masa ovulasinya.

Berikut cara yang dapat digunakan untuk menggunakan alat uji kesuburan wanita

  1. Kamu perlu memasukkan urine pada wadah khusus untuk urine. Jika tidak ingin diwadah, kamu juga bisa memosisikan alat itu di bawah vagina agar langsung terkena urine.
  2. Jika berhasil, maka akan muncul garis warna-warni pada alat tersebut dan menunjukkan ada atau tidak adanya peningkatan dari hormon LH itu sendiri.
  3. Hasil dari alat tersebut juga akan muncul 10 menit, apabila hasil yang di dapatkan positif hasil pada ovutest strip uji kesuburan itu tidak akan hilang. Tetapi jika mendapatkan hasil yang negatif, maka warna tersebut akan berubah ubah.

Berikut merupakan tanda-tanda wanita yang sedang berada dalam masa subur

  1. Ketika menggunakan alat tes masa subur akan menunjukkan hasil yang positif. Hal ini digunakan untuk menghitung masa subur dan dapat menjadi suatu rencana untuk kehamilan di masa depan.
  2. Lendir serviks. Ciri lain ketika kamu berada pada masa subur yaitu dengan adanya tanda atau ciri-ciri pada seperti adanya kualitas lendir serviks ini. biasanya cairan ini akan keluar ketika sedang memasuki masa subur dan memiliki warna serta tekstur yang hampir mirip dengan putih telur.
  3. Adanya perubahan suhu basal tubuh. Hal ini juga bisa menjadi salah satu ciri yang dapat menjadi tanda ketika kamu sedang memasuki masa subur. Apabila suhu tubuh naik sekitar 0,4-0,8 dari suhu biasanya, mungkin tubuh sedang melakukan ovulasi dalam 12 hingga 24 jam.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *